Bahan-bahan :
- 3 ½ cangkir tomat cincang
- 2 cangkir mentimun (potong dadu)
- 1 batang seledri segar
- ¼ sendok teh lada merah
- ½ sendok teh lada hitam
- ½ sendok teh garam dapur
Proses pembuatan :
- Masukkan tomat, ketimun, seledri ke dalam blender. Proses hingga halus dan tercampur rata.
- Masukkan lada hitam, lada merah, garam kemudian proses sebentar agar tercampur dengan sempurna.
- Tuang ke gelas. Selamat menikmati jus untuk diet.